Website Resmi Dinas Arsip dan Perpustakaan Pematangsiantar

Tag : Pematangsiantar

Bimbingan dan Pelatihan Otomasi Perpustakaan Inlislite

Admin Website Disarpus — Bimbingan dan pelatihan otomasi Perpustakaan inlislite, Selasa (15/10/2024).Aplikasi INLISLite adalah sistem otomasi perpustakaan yang dikembangkan oleh Perpustakaan Nasional Republik

Menumbuhkan Cinta Literasi Sejak Dini

Peserta didik dari TK Cahaya Bangsa Metro mengunjungi Perpustakaan Umum, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kota Metro, pada Senin (14/10). Kunjungan tersebut bertujuan untuk memperkenalkan dunia literasi kepada

Kunjungan Siswa/Siswi SD Negeri 122399 Pematangsiantar

Salam literasi...Senin, 1 Oktober 2024Kunjungan dari SDN 122399 PematangsiantarJalan-jalan mencari kerangIkanbandeng tanpa duriRajin sedang membaca dari sekarangUntuk bekal di kemudian

8 CARA MUDAH MEMBANGKITKAN KEBIASAAN MEMBACA

Yuk bangkitkan minat membaca itu sendiri dari dalam diri kamu. Ketahui gimana caranya dan tentukan ritmemu sendiri. Membaca itu asyik, kamu bakal ketagihan kalau udah dapet

DIRGAHAYU RI KE-79

Merdeka itu hak milik kita selama-lamanya. Mari berjuang, berkarya, dan bersatu untuk bangsa tercinta, Indonesia. Selamat Hari Kemerdekaan

LIBUR LAYANAN HARI KEMERDEKAAN

Pemberitahuan Penutupan Layanan!Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan RI yang ke-79, Perpustakaan Umum Pematangsiantar akan Tutup pada hari Sabtu tanggal 17 Agustus 2024, dan Buka kembali hari Senin, 19 Agustus

PRESERVASI NASKAH KUNO DI PEMATANGSIANTAR

Selama 3 hari, tim yang beranggotakan 7 orang yang dikoordinatori oleh Bapak Agus Suyono dari Pusat Preservasi dan Alih Media Bahan Perpustakaan, Perpustakaan Nasional Republik Indonesia melakukan pelestarian naskah

PENGUMUMAN PEMENANG LOMBA LITERASI

Sahabat literasi, Selamat kepada pemenang lomba kegiatan pembudayaan gemar membaca yang diselenggarakan oleh Dinas Arsip dan Perpustakaan pada hari Kamis, 15 Agustus 2024 yang dimeriahkan dengan Lomba Mewarnai Tingkat

APLIKASI E-BOOK SIANTAR

Halo sobat Perpus Siantar...!Untuk meningkatkan minat baca masyarakat Dinas Arsip dan Perpustakaan Kota Pematang Siantar menyediakan aplikasi layanan digital Perpus Siantar, cara mudah dan menyenangkan membaca melalui